Home » 2016

Yearly Archives: 2016

Dinkes Kota Malang Himbau Masyarakat Untuk Waspada BPJS Palsu

Dinas Kesehatan Kota Malang mengimbau masyarakat untuk mewaspadai peredaran kartu Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan seperti terjadi di daerah lain di Indonesia. Lewat surat edaran bernomor 440/2460/35.73.306/2016 Dr. dr. Asih Tri Rachmi N, MM menyampaikan beberapa informasi terkait BPJS diantaranya Pemerintah Daerah dan jaringannya  diharapkan dapat memperhatikan akses masyarakat terhadap kepesertaan JKN-KIS agar sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku demi ...

Read More »

Waspada Banjir Dan Longsor, Inilah Langkah Dan Antisipasinya

Banjir merupakan bencana alam yang sering terjadi di Indonesia, banjir sendiri disebabkan oleh salah satunya intensitas hujan yang tinggi, angin dan badai serta kebocoran tanggul. Kedatangan banjir bisa diprediksi dengan memperhatikan curah hujan, namun banjir juga bisa datang dengan tiba-tiba yang disebabkan oleh faktor lain. Oleh karena itu setiap orang harus tetap waspada dengan kemungkinan bencana alam ini. Badan Penanggulangan ...

Read More »

Tuntas, Sebanyak 200 Sertipikat Legalisasi Aset (Prona) Tahun 2016 Telah Di Serahkan

Rajajowas – Badan Pertanahan Nasional Kota Malang, hari ini, Senin (13/09) menyerahkan sebanyak 121 bidang Sertipikat Hak Milik melalui program Prona Tahun 2016. Bertempat di Aula Kelurahan Sawojajar Kecamatan Kedungkandang acara penyerahan ini di buka oleh Lurah Sawojajar J.A. Bayu Widjaya, S.Sos, M.Si, pada sambutannya beliau menyampaikan bahwa penyerahan sebanyak 121 bidang sertipikat hari ini adalah yang terakhir dari 200 bidang ...

Read More »

Tumbuhkan Keterampilan Warga, Kader Lingkungan Sawojajar Adakan Pelatihan Daur Ulang Rutin

Daur ulang adalah proses untuk menjadikan suatu bahan bekas menjadi bahan baru dengan tujuan mencegah adanya sampah yang sebenarnya dapat menjadi sesuatu yang berguna, mengurangi penggunaan bahan baku yang baru, mengurangi penggunaan energi, mengurangi polusi dan kerusakan lahan. Daur ulang adalah salah satu strategi pengelolaan sampah padat yang terdiri atas kegiatan pemilahan, pengumpulan, pemprosesan, pendistribusian dan pembuatan produk/material bekas pakai, ...

Read More »

Pengurusan E-KTP Di Kelurahan Sawojajar Meningkat, Apa Sebabnya?

Sejak diumumkannya batas waktu perekaman e- KTP oleh Kementrian Dalam Negeri bahwa 30 September mendatang adalah batas terakhir bagi warga masyarakat yang belum melakukan perekaman serta beberapa konsekwensi yang bakal di terima jika sampai dengan batas waktu tersebut belum juga melakukan perekaman diantaranya yang bersangkutan tidak akan mendapatkan pelayanan publik karena data NIK akan di nonaktifkan. baca Segera Lakukan Perekaman ...

Read More »

Antisipasi Hewan Qurban Berpenyakit, Walikota Malang Anjurkan Panitia Qurban Lakukan Pemeriksaan Hewan Qurban

Hari raya Idul Adha 1437H sebentar lagi akan tiba, sudah banyak persiapan-persiapan yang dilakukan oleh sebagian besar masjid-masjid yang ada di Kota Malang, Para pedagang pun sudah mulai bermunculan di tempat-tempat strategis. Untuk mengantisipasi adanya hewan qurban yang berpenyakit, Dinas Pertanian Kota Malang membuka pelayanan pemeriksaan kesehatan hewan khususnya hewan qurban, hal ini menindak lanjuti surat edaran dari Walikota Malang ...

Read More »

Inilah Peraih Juara Senam Perwosi Jawa Timur Tingkat Kelurahan Sawojajar

Rajajowas – Minggu 4 September 2016 bertempat di Gedung Kahuripan Sawojajar, TP PKK Kelurahan Sawojajar mengadakan lomba Senam Perwosi Jawa Timur.  Ini merupakan rangkaian acara untuk memeriahkan Peringatan HUT Kemerdekaan RI ke – 71. Diikuti oleh perwakilan PKK dari 16 RW di wilayah Kelurahan Sawojajar Kecamatan Kedungkandang Kota Malang tiap RW atau 1 group senam terdiri dari minimal 5 personil, penilaiannya ...

Read More »

Kabar Gembira, Pemutihan STNK, Balik Nama BPKB Jawa Timur akan dimulai tgl 5 September 2016

Jawa Timur – Pemerintah Provinsi Jawa Timur kembali memberikan kebijakan mengenai pajak kendaraan bermotor. Kebijakan yang bernama Pemberian Keringan dan Pembebasan Pajak Daerah Untuk Rakyat Jawa Timur pada tahun ini rencananya di gelar pada bulan September. Pemutihan Pajak Kendaraan meliputi pembebasab pokok dan sanksi administrasi berupa kenaikan dan atau bunga bea balik nama kendaraan bermotor (BBN II) dan sanksi administratif ...

Read More »